Penggunaan Microbial Fuel Cell (MFC) dengan Penambahan EM4 dalam Penurunan Kadar COD dan BOD Limbah Cair Kelapa SawitRISA RAHMAWATI WIBOWO / Andika Munandar, S.Si., M.Eng / Teknik Lingkungan, 2025Limbah cair kelapa sawit berasal dari proses pengolahan tandan buah segar (TBS) kelapa sawit untuk menghasilkan Crude Palm Oil (CPO) yang jika tidak dikelola dengan benar berpotensial menimbulkan pencemaran. Dilakukan penelitian yang berkaitan pemanfaatan limbah dan energi yaitu Microbial Fuel Cell ... |
Penggunaan Microbial Fuel Cell dengan Penambahan Effective Microorganism-4 terhadap Penyisihan Kadar BOD dan COD Limbah Cair KaretRessa Septiasari / Andika Munandar, S.Si., M.Eng / Teknik Lingkungan, 2025Industri karet termasuk salah satu industri yang proses produksi menghasilkan limbah cair dalam jumlah besar dengan kandungan senyawa organik yang tinggi. Pada penelitian ini dilakukan pengolahan limbah cair karet menggunakan dual chamber microbial fuel cell (MFC) dengan variasi penambahan EM4. MFC ... |
Pemanfaatan Dual Chamber Microbial Fuel Cell Dalam Penurunan Kadar BOD Dan COD Serta Perolehan Potensi Listrik Pada Air Limbah Industri Pakan IkanAlif Lazuardi Ikbar / Andika Munandar, S.Si., M.Eng / Teknik Lingkungan, 2025Kemajuan dalam bidang budidaya ikan membuat kebutuhan pakan ikan terus meningkat, hal ini membuat para industri pakan ikan berlomba-lomba memenuhi kebutuhan pakan. Produksi pakan dalam jumlah besar dengan rata-rata 3.570 ton/bulan dan besar air limbah yang dihasilkan kurang lebih 62 m3/bulan. Air li... |